Keuntungan bersih seorang pedagang buah pada minggu pertama Bulan April 2011 sebesar Rp. 225.000. Ia berharap setiap minggu keuntungan bersih bertambah sebesar
Matematika
talyaevana
Pertanyaan
Keuntungan bersih seorang pedagang buah pada minggu pertama Bulan April 2011 sebesar Rp. 225.000. Ia berharap setiap minggu keuntungan bersih bertambah sebesar Rp7.500 dari keuntungan bersih minggu sebelumnya. Jumlah seluruh keuntungan bersih sampai akhir Bulan Agustus 2011 adalah?
1 Jawaban
-
1. Jawaban duwelwulan9231
diketahui :
a = Rp225.000
b = Rp7.500
ditanya :
jumlah seluruh keuntungan bersih sampai akhir bulan agustus ?
jawab :
n = 5 x 4
= 20
Sn = (n/2) (2a + ( n - 1 ) b )
S20 = (20/2) ( 2 x 225.000 + ( 20 - 1 ) 7.500 )
= 10 ( 450.000 + 142.500 )
= Rp5.925.000,00
jadi, jumlah keuntungan akhir bulan agustus = Rp5.925.000,00
semoga membantu.....