suatu gas mula mula volumenya v berapa suhu yang harus dinaikkan agar volumenya menjadi 2v dgn tekanan tetap??
Fisika
BillyDeBoaz
Pertanyaan
suatu gas mula mula volumenya v berapa suhu yang harus dinaikkan agar volumenya menjadi 2v dgn tekanan tetap??
2 Jawaban
-
1. Jawaban desy240
semoga bermanfaat dan membantu2. Jawaban Anonyme
Gas Ideal.
Kelas XI kurikulum 2013 revisi 2016.
V₁ / T₁ = V₂ / T₂
T₂ = V₂ T₁ / V₁
= 2VT / V = 2T
Harus dinaikkan sebesar T agar menjadi 2T.Pertanyaan Lainnya