Matematika

Pertanyaan

1. jarak antara titik pusat dan keliling lingkaran disebut...?
2. 4/ 9 dari sebidang sawah adalah 36 are . luas seluruhnya adalah...?

2 Jawaban

  • 1.) jarak antara titik pusat dan keliling lingkaran disebut jari jari lingkaran
    2.) 
    4/ 9 dari sebidang sawah adalah 36 are . luas seluruhnya
         = 9/4 x 36 are
         = 81 are
  • 1. Jari - jari
    2. luas seluruh = 9/4 x 36 = 81 are

Pertanyaan Lainnya