PPKn

Pertanyaan

sebutkan landasan hukum Indonesia menganut demokrasi

1 Jawaban

  • 1. Pasal 1 ayat (2) UUD 1945 yang berbunyi, "Kedaulatan berada di tangan rakyat."

    2. Pancasila sila ke-4, yang berbunyi, "Kerakyatan yang dipimpin hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan."


Pertanyaan Lainnya