alasan kedaulatan tuhan sebagai negara teokrasi
PPKn
n4ur4ayesha
Pertanyaan
alasan kedaulatan tuhan sebagai negara teokrasi
1 Jawaban
-
1. Jawaban Adipujikurniawan
Karena raja atau penguasa adalah wakil Tuhan, maka kekuasaannya bersifat mutlak. Penguasa dapat menetapkan aturan dalam bentuk apapun yang harus dipatuhi oleh rakyat. Bahkan penguasa berwenang untuk menentukan segenap kehidupan masyarakat, seolah dirinya adalah Tuhan. Dalam prakteknya, bentuk kedaulatan semacam ini banyak dijalankan oleh pemerintahan kerajaan pada jaman dulu.