diketahui dua buah lingkaran mempunyai panjang jari jari berturut turut 4cm dan 12cm. perbandingan luas kedua lingkaran adalah?
Matematika
chien9
Pertanyaan
diketahui dua buah lingkaran mempunyai panjang jari jari berturut turut 4cm dan 12cm. perbandingan luas kedua lingkaran adalah?
1 Jawaban
-
1. Jawaban nanddachan
L lingkaran1 = pi . r^2
= 3,14 . 4 . 4
= 50,24
L lingkaran 2 = pi . r^2
= 3,14 . 12 . 12
= 452,16
perbandingan = lingkaran 1 : lingkaran 2
50,24 : 452,16
= 1 : 9
semoga membantu ya ^^