IPS

Pertanyaan

Lingkungan buatan banyak terdapat di daerah..

2 Jawaban

  • terdapat di daerah perkotaan
  • Selain lingkungan alam, ada pula lingkungan buatan. Lingkungan buatan merupakan lingkungan yang sengaja dibuat manusia. Lingkungan buatan tersebut adalah bentuk adaptasi manusia terhadap alam. Lingkungan buatan bertujuan untuk kenyamanan hidup manusia. Manusia modern banyak membuat lingkungan buatan. Sekarang ini pun, kamu tinggal di lingkungan buatan. Apa sajakah contoh lingkungan buatan itu? Berikut merupakan lingkungan buatan:

    1 Perkampungan

    2 Jalan

    3 Sekolah

    4 Taman

    5 Kolam

    6 Sawah dan Kebun




Pertanyaan Lainnya