Biologi

Pertanyaan

sel saraf sensori berfungsi membawa impuls dari reseptor ke alat indra

1 Jawaban

  • Sebenarnya, impuls dikirim dari reseptor menuju sistem saraf pusat karena kalau impuls dikirim dari reseptor ke alat indra berarti sama saja dengan kalimat impuls dikirim dari alat indera menuju alat indra.
    Sel saraf sensori yang mengirimkan rangsang reseptor ke alat indera disebut saraf sensori. Saraf sensori mengirim impuls menuju saraf pusat yang kemudian diolah dan dikirim menuju alat indra/reseptor oleh saraf motorik.

Pertanyaan Lainnya