Matematika

Pertanyaan

Mohon dibantu nomor 11-12 (pakai cara)
Mohon dibantu nomor 11-12 (pakai cara)

2 Jawaban

  • 11). 6 = 2 × 3
    7 = 1 × 7

    KPK 6 dan 7 adalah 2 × 3 × 7 × 1 = 42
    jadi, mereka akan berenang bersama sama 42 hari mendatang

    12). 20 = 2² × 5
    16 = 2⁴

    FPB 20 dan 16 adalah 2² = 4
    jadi, kelompok yang paling banyak di bentuk adalah 4

    berikan jawaban yang terbaik ya
  • 11.kpk=2×3×7=42 hari lagi atau 1 bulan 11 hari

    12.fpb=2×2=2²=4

    11. 42 hari atau 1 bulan 11 hari mendatang (pilih salah satu ya)
    12. kelompok yang dibentuk ada 4

    semoga benar
    amin...............