pertukaran udara pernapasan antara oksigen dan karbon dioksida terjadi melalui peristiwa
Biologi
teza89
Pertanyaan
pertukaran udara pernapasan antara oksigen dan karbon dioksida terjadi melalui peristiwa
2 Jawaban
-
1. Jawaban gra
Pertukaran udara pernapasan antara oksigen dan karbon dioksida terjadi melalui peristiwa pertukaran gas secara difusi yang terjadi dalam alveolus untuk pertukaran karbondioksida dan oksigen. -
2. Jawaban Ryder11
Pertukaran gas oksigen dan karbondioksida dapat terjadi secara difusi. Difusi ini terjadi akibat gradien konsentrasi yang berbeda sehingga gas oksigen berdifusi masuk sedangkan gas CO2 berdifusi keluar.