menganalisis hubungan antara jumlah penduduk tenaga kerja angkatan kerja kesempatan kerja dan pengangguran
IPS
ykuswahyu
Pertanyaan
menganalisis hubungan antara jumlah penduduk tenaga kerja angkatan kerja kesempatan kerja dan pengangguran
1 Jawaban
-
1. Jawaban izzadisiniicha
Antara jumlah penduduk, kesempatan kerja, dan pengangguran terdapat hubungan yang sangat erat antara satu sama lain. Hubungan ini dapat dilihat dari bahwa jumlah angkatan kerja dipengaruhi oleh pertumbuhan penduduk yang telah masuk usia kerja dan tingkat partisipasi angkatan kerja dalam pasar tenaga kerja. Negara yang jumlah penduduknya banyak, berarti memiliki angkatan kerja yang banyak. Mengingat sangat terbatasnya lapangan kerja, maka sebagian angkatan kerja tersebut tidak mendapat kesempatan kerja /lapangan kerja, sehingga akan terjadi pengangguran. Intinya, jika jumlah penduduk tinggi maka angkatan kerja akan naik/ tinggi pula, dan dengan begitu kesempatan kerja semakin berkurang yang dikarenakan terbatasnya lapangan pekerjaan, sebagian angkatan kerja tersebut tidak mendapat kesempatan kerja / lapangan kerja, maka akan terjadi pengangguran.