Seni

Pertanyaan

apa yang dimajsud dengan arrange dan aransemen

2 Jawaban

  • arranger : adalah orang yang mengaransemen lagu atau musik

    aransemen : adalah merubah kompisis lagu atau musik yang didasarkan pada komposisi yang sudah ada (merubah not balok atau nada lagu)
  • Arrange apabila diartikan adalah 1 menyusun, menata. 2 mengadakan. 3 mengatur. 4 menyusun, mengubah. 5 menetapkan. Sedangkan yang dimaksud Aransemen (bahasa Belanda: arrangement, bahasa Inggris: arrangement) sebagaimana dilansir dari Wikipedia, adalah penyesuaian komposisi musik dengan nomor suara penyanyi atau instrumen lain yang didasarkan pada sebuah komposisi yang telah ada sehingga esensi musiknya tidak berubah.

    Semoga bermanfaat

Pertanyaan Lainnya