B. Indonesia

Pertanyaan

Makna dari pantun
Ikan nila di makan berang berang
Katak hijau melompat ke kiri
Jika berada di rantau orang
Baik baik membawa diri

2 Jawaban

  • apabila kita berada ditempat lain maka jaga diri sebaik mungkin.
    maaf jika salah
  • maknanya.... Dimana pun kita berada, kita harus pandai pandai menjaga diri .......

Pertanyaan Lainnya