B. Indonesia

Pertanyaan

arti dari tangan panjang, tangan kanan, ringan tangan, tangan besi

2 Jawaban

  • kalau tangan panjang itu suka mencuri, tangan knan itu orang kepercayaan ringan tangan itu suka memukul

    #maafklusalah
  • •• Makna Kata ••

    Tangan panjang = suka Mencuri
    Tangan kanan = orang kepercayaan
    Ringan tangan = suka menolong
    Tangan besi = berlaku keras

Pertanyaan Lainnya