Matematika

Pertanyaan

Seoerang pedagang sapi menjual 5 ekor sapi.dengan harga per ekornya adalah 15.000.000 dari penjualan tersebut ia sudah memperoleh keuntungan rp.12.500.000.tentukan harga pembelian seluruh sapi tersebut.

1 Jawaban

  • Harga jual sapi =15.000.000×5 =75.000.000
    keuntungan =12.500.0000
    harga beli =75.000.000-12.500.000
    =62.500.000

Pertanyaan Lainnya