Bagaimana pembagian kelompok tumbuhan berdasarkan keberadaan jaringan tubuh dan berdasarkan jaringan pembuluh nya
Biologi
suryani50
Pertanyaan
Bagaimana pembagian kelompok tumbuhan berdasarkan keberadaan jaringan tubuh dan berdasarkan jaringan pembuluh nya
1 Jawaban
-
1. Jawaban once15
Berdasarkan jaringan pembuluh,tumbuhan dibagi menjadi 2 yaitu:
a. Tumbuhan tidak berpembuluh:Lumut
b. Tumbuhan berpembuluh, dibagi menjadi 2 yaitu tumbuhan paku dan tumbuhan berbiji, selanjutnya tumbuhan berbiji dibagi menjadi 2 yaitu tumbuhan bijo tertutup dan biji terbuka.