Fisika

Pertanyaan

rumus: menghitung percepatan benda pada bidang datar kasar?

1 Jawaban

  • ∑F=m a
    F-fg = m a

    F=gaya (N)
    m=massa (kg)
    a=percepatan (m/s²)
    fg=gaya gesekan

    fg=μ N
    N=normal (N)
    μ=koefisien gesekan

    CMIWW

    Semoga Membantu

Pertanyaan Lainnya