Dalam waktu 25 sekon terjadi 100 getaran, maka frekuensi getaran adalah
Fisika
adi1033
Pertanyaan
Dalam waktu 25 sekon terjadi 100 getaran, maka frekuensi getaran adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
Getaran.
f = n / t
= 100 / (25 s) = 4 Hz -
2. Jawaban LegendsBrian
F=n/t
F=frekuensi
N=banyak getaran
T=waktu
F=100/25
F=4 hz