Apa akibat bagi warga negara dan bangsa apabila indonesia tidak memiliki uud
PPKn
JainaBadelwair
Pertanyaan
Apa akibat bagi warga negara dan bangsa apabila indonesia tidak memiliki uud
2 Jawaban
-
1. Jawaban Mirnasafit
warga negara mudah dijajah, warga tidak memiliki cita-cita dan tujuan membangun sebuah negara, mudah terobrak-abrik bangsa luar, warga tidak merasa merdeka, warga tidak memiliki perlindungan dan pegangan bernegara -
2. Jawaban damarmuller1
korupsi dimana-mana,pengangguran dan miskin dimana-mana,akan di jajah banyak negara,SDA langsung habis dalam waktu singkat,Cita-cita tidak sampai,pendidikan akan menjadi tanpa kurikulum,maka anak-anak bebas,yang ada rokok,warnet,ngerumpi,nongkrong,dll