Volume prisma yang alasnya berbentuk layang-layang dengan panjang diagonal 15 cm dan 12 cm serta tinggi prisma 9 cm adalah...
Matematika
Nadyaapn
Pertanyaan
Volume prisma yang alasnya berbentuk layang-layang dengan panjang diagonal 15 cm dan 12 cm serta tinggi prisma 9 cm adalah...
1 Jawaban
-
1. Jawaban FinandaAzzahra
V = L.alas × t.prisma
V = (d₁ × d₂)/2 × 9
V = (15 × 12)/2 × 9
V = 15 × 6 × 9
V = 810 cm³ ✔