kawat yang panjangnya 3,6m akan dibuat kerangka balok dengan ukuran panjang 17cm lebar 8,5 dan tinggi 4,5 banyak kerangka balok yang akan dibuat
Matematika
hatta32
Pertanyaan
kawat yang panjangnya 3,6m akan dibuat kerangka balok dengan ukuran panjang 17cm lebar 8,5 dan tinggi 4,5 banyak kerangka balok yang akan dibuat
1 Jawaban
-
1. Jawaban ainunsyamsiyah
total panjang kawat = 3,6 m = 360 cm
panjang kawat yang diperlukan untuk membuat satu kerangka balok :
= 4 ×( p + l + t)
= 4 × ( 17 + 8,5 + 4,5)
= 4× 30
= 120
banyak kerangka balok yang dapat dibuat = total panjang kawat / panjang kawat untuk membuat satu kerangka
= 360 / 120
= 3 kerangka
jadi, banyak kerangka yang dapat dibuat adalah 3 buah (A)