Proses terjadinya perjanjian renville di atas kapal amerika
Sejarah
tassa123
Pertanyaan
Proses terjadinya perjanjian renville di atas kapal amerika
2 Jawaban
-
1. Jawaban Arundaya
PERJANJIAN RENVILLE TERJADI DI ATAS KAPAL AMERIKA YANG BERNAMA USS RENVILLE YANG SEDANG BERLAYAR DI TELUK JAKARTA
SEMOGA MEMBANTU
KALO BISA JAWABAN TERCERDAS YA :D -
2. Jawaban yossy10
Perundingan ini di latar belakangi adanya peristiwa penyerangan Belanda terhadap Indonesia yang disebut dengan Agresi Militer Belanda Pertama yang jatuh pada tanggal 21 Juli 1947 hingga 4 Agustus 1947.
isi perjanjian Renville, yaitu:
Belanda akan tetap berdaulat hingga terbentuknya RIS atau Republik Indonesia Serikat.
RIS atau Republik Indonesia Serikat memiliki kedudukan sejajar dengan Uni Indonesia Belanda.
Belanda dapat menyerahkan kekuasaanya ke pemerintah federal sementara, sebelum RIS terbentuk.
Negara Republik Indonesia akan menjadi bagian dari Republik Indonesia Serikat.
Enam bulan sampai satu tahun, akan diadakan pemilihan umum (pemilu) dalam pembentukan Konstituante RIS.
Setiap tentara Indonesia yang berada di daerah pendudukan Belanda harus berpindah ke daerah Republik Indonesia.