IPS

Pertanyaan

Dukungan spontan rakyat terhadap Proklamasi Kemerdekaan Indonesia tanggal 19 September 1945 di Jakarta berupa ....
A. bantuan pesawat terbang dari Aceh
B. pawai keliling kota dengan sepeda
C. membangun monumen di Monas
D. rapat raksasa di IKADA

1 Jawaban

  • Salah satu bentuk dukungan spontan rakyat Indonesia terhadap proklamasi adalah d. rapat raksasa di Ikada yang dipelopori oleh Comité van Actie dan dilaksanakan di Lapangan Ikada pada tanggal 19 September 1945.

Pertanyaan Lainnya