panjang kaki trapesium sama kaki adalah 15 cm dan 25 cm . jika panjang kaki trapesium 13 cm , maka luas trapesium adalah .... cm²
Matematika
salsabilla132
Pertanyaan
panjang kaki trapesium sama kaki adalah 15 cm dan 25 cm . jika panjang kaki trapesium 13 cm , maka luas trapesium adalah .... cm²
2 Jawaban
-
1. Jawaban nafisahgitaayusakila
t=25-13=12
1/2×( 15+25)×12
=40×6
=240 -
2. Jawaban MazQun
mencari tinggi trapesium
= akar 13^2 - ((25 - 15) : 2)^2
= akar 169 - 25
= akar 144
= 12 cm
Luas = 1/2 x 12 (15 + 25)
= 6 (40)
= 240 cm2