Bagaimana mekanisme pengeluaran keringat untuk mengatur suhu?
Biologi
CellinaMauretta
Pertanyaan
Bagaimana mekanisme pengeluaran keringat untuk mengatur suhu?
1 Jawaban
-
1. Jawaban nuris99
pusat pengatur suhu terdapat di hipotalamus, jika terjadi hipertermia maka dikeluarkan zat bradikinin yang memacu pengeluaran keringat lewat kulit. keringat dipermukaan kulit akan menyerap panas tubuh