hukum nasional adalah pernyataan hukum apa artinya?
PPKn
angelica8371
Pertanyaan
hukum nasional adalah pernyataan hukum apa artinya?
1 Jawaban
-
1. Jawaban widayantiretno
Pengertian hukum
Hukum adalah himpunan peraturan – peraturan ( perintah dan larangan ) yang dibuat oleh penguasa negara atau pemerintah untuk mengatur tingkah laku manusia dalam bermasyarakat, bersifat memaksa, dan memiliki sanksi yang harus dipatuhi oleh masyarakat.