Matematika

Pertanyaan

Persamaan bayangan garis 2x - y + 4 = 0 jika ditranslasikan oleh T1 = (2 3) dan dilanjutkan oleh translasi T2 = (1 -2) adalah

1 Jawaban

  • (x',y')=(2,3)+(1,-2)+(x,y)
    (x',y')=(3+x,1+y)
    (x,y)=(x'-3,y'-1)

    2x-y+4=0
    2(x'-3)-(y'-1)+4=0
    2x'-6-y'+1+4=0
    2x'-y'-1=0

Pertanyaan Lainnya