Diketahui dua buah lingkaran masing masing berjari jari 6 cm dan 4cm.jika panjang garis singgung persekutuan dalam kedua lingkaran tersebut 24cm,maka jarak titi
Matematika
Miasari39
Pertanyaan
Diketahui dua buah lingkaran masing masing berjari jari 6 cm dan 4cm.jika panjang garis singgung persekutuan dalam kedua lingkaran tersebut 24cm,maka jarak titik pusat kedua lingkaran tersebut adalah??
1 Jawaban
-
1. Jawaban permatapu3maharani
p = akar gspd^2 + (R+r)^2
p = akar 576 + 100
p = akar 676
p = 26 cm