Fisika

Pertanyaan

Suatu mesin memiliki suhu reservoir tinggi 400 derajat celcius dan suhu reservoir rendah 70 derajat celcius berapa efiesien mesin?

1 Jawaban

  • Efiesien mesin sebesar 49%

    Pembahasan:

    Mesin Carnot adalah mesin kalor hipotetik yang beroperasi dalam siklus Carnot, atau siklus kalor yang reversibel (bolak balik).  

    Pada mesin Carnot berlaku rumus:  

    η = (1- T₂/T₁) x 100%

    Dimana:

    η = efisiensi mesin Carnot

    T₁ = suhu reservoir bersuhu tinggi (dalam satuan Kelvin)

    T₂ = suhu reservoir bersuhu rendah (dalam satuan Kelvin)

    Dalam soal ini diketahui bahwa:

    T₁ = 400 ⁰C = 673 K

    T₂ = 70 ⁰C = 343 K

    Ditanya: η  

    η = (1- T₂/T₁) x 100%

      = (1 – 343/673) x 100%

      = (1 – 0,51) x 100%

      = 59%

    Pelajari lebih lanjut    

    1. Mesin carnot menyerap kalor sebanyak 800 kalori dan melakukan usaha sebesar 200 kalori perbandingan suhu pada reservoir panas dan dingin?

    https://brainly.co.id/tugas/10620000

    2. Mesin carnot menyerap kalor pada reservasor tinggi sebanyak 960 kalori. Kemudian kalor dibuang ke reservoir rendah sebanyak 120 kalori. Tentukan efisiensi mesin!

    https://brainly.co.id/tugas/14200233

    --------------------------------------------------------------------------------------

    Kode:  11.6.7

    Kelas: XI  

    Mata Pelajaran: Fisika      

    Materi: Bab 7 - Termodinamika

    Kata Kunci: Mesin Carnot  


Pertanyaan Lainnya