jika persamaan 18x² -3 px+p=0 mempunyai akar kembar , maka tentukan lah nilai p adalah
Matematika
fajar1028
Pertanyaan
jika persamaan 18x² -3 px+p=0 mempunyai akar kembar , maka tentukan lah nilai p adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban MuhTaufiqMukhtar
karna memiliki akar kembar maka diskriminannya (D) = 0
ax²+bx+c=0
D = b²-4ac
0 = (-3p)² - 4.18.p
0 = 9p² - 72p
0 = p² - 8p
p = 8 atau p = 0