Matematika

Pertanyaan

Sebuah prisma alasnya segitiga sama kaki dengan rusuk, 10cm, 10 cm dan 12 cm, sedangkan tinggi prisma 15 cm, maka Volum Prisma tersebut adalah ....

1 Jawaban

  • tinggi Δ dari teorema phytagoras antara 1/2.alas yaitu 6 cm dan 10 cm = 8 cm

    V = L.alas × t.prisma
    V = (½ × a × t) × 15
    V = (½ × 12 × 8) × 15
    V = 48 × 15
    V = 720 cm³ ✔

Pertanyaan Lainnya