Fisika

Pertanyaan

syarat benda dapat terapung melayang dan tenggelam

1 Jawaban

  • a. benda terapung apabila massa jenis benda lebih kecil dari massa jenis zat cair ( rho benda < rho zat cair )

    b. benda melayang apabila massa jenis benda sama dengan massa jenis zat cair ( rho benda = rho zat cair )

    c. benda tenggelam apabila massa jenis benda lebih besar dari massa jenis zat cair ( rho benda > rho zat cair )

Pertanyaan Lainnya