gaya pemulih yang bekerja pada pegas sebesar 0,05 newton apabila simpangan pegas 2 cm berapakah konstanta pegas yang digunakan
Fisika
fitrikholiza99
Pertanyaan
gaya pemulih yang bekerja pada pegas sebesar 0,05 newton apabila simpangan pegas 2 cm berapakah konstanta pegas yang digunakan
1 Jawaban
-
1. Jawaban DewiKhyun
Dik : Fp = 0,05 N
y = 2 cm = 0,02 m
Dit : k....?
Fp = k . y
k = Fp / y
k = 0,05 / 0,02
k = 2,5 N/m