Biologi

Pertanyaan

Pengertian dan contoh amensalisme dan predasi

1 Jawaban

  • Simbiosis amensalisme dan antagonisme adalah interaksi antara dua organisme yang merugikan salah satu pihak, sedangkan pihak lain tidak terpengaruh atau bisa juga diuntungkan.Contohnya adalah bakteri amonifikasi yang menghasilkan amonia untuk menghambat pertumbuhan bakteri Nitrobacter sp.. Dalam interaksi ini, bakteri Nitrobacter sp. dirugikan, sedangkan bakteri amonifikasi diuntungkan karena pertumbuhan populasinya menjadi maksimal.
    Predasi adalah bentuk interaksi antarorganisme yang salah satu berperan sebagai predator (pemangsa) dan yang lainnya sebagai predator (mangsa).

Pertanyaan Lainnya