sebuah sumber getar menghasilkan getaran 3600 kali per menit. jika panjang gelombang bunyi yang dihasilkan 5 cm. maka cepat rambat gelombang bunyi dan dinding p
Fisika
Wahyumaulanakawaka
Pertanyaan
sebuah sumber getar menghasilkan getaran 3600 kali per menit. jika panjang gelombang bunyi yang dihasilkan 5 cm. maka cepat rambat gelombang bunyi dan dinding pantul adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban putrin6
f = 3600/60
= 60 Hz
V = 0,05 × 60
= 3 m/s^2