Matematika

Pertanyaan

Dari sekelompok siswa,35 gemar bermain basket, 23 siswa gemar bermain volley,9 siswa gemar bermain keduanya dan 7 siswa tidak menyukai keduanya. Jumlah siswa dalam kelompok tersebut adalah?
(Pake caranya ya kakak)

2 Jawaban

  • Yang suka basket doang
    35-9=26

    Yang suka voli doang
    23-9=14

    Yang suka semua=9
    Yang ga suka olahraga=7

    Jadi jumlah siswa
    26+14+9+7
    40+16=56 orang

    #Maafkalausalah
    #semogamembantu

    Edit:Jawaban terbaik plis buat naik lvl :)
  • 35-9=26
    23-9=14
    26+14+9+7=40+16=56 orang

Pertanyaan Lainnya