Matematika

Pertanyaan

buruh : 30° pedagang : 135° pegawai negeri : 60° swasta : 45° petani 90° jikabanyaknya pegawai negeri sebanyak 28 oarang. perbandingan jumlah penduduk pekerja swasta dengan buruh adalah a.6:5 b.5:4 c.4:3 d. 3:2

2 Jawaban

  • Jumlah pekerja swasta : 45/60 x 28
    = 21 orang

    Jumlah buruh : 30/60 x 28
    =14 orang

    Perbandingan pekerja swasta : buruh = 21 : 14
    = 3:2 (D)
  • misal
    Jumlah pekerja swasta = x
    60° = 28
    ------------ ( kali silang )
    45° = x

    60x = 45 x 28
    60x = 1260
    x = 21 pekerja

    misal
    jumlah pekerja buruh = y
    60° = 28
    ------------- ( kali silang )
    30° = y
    60y = 840
    y = 14 pekerja

    Perbandingan
    Swasta : Buruh = 21 : 14
    = 3 : 2
    jawaban : d. 3 : 2



Pertanyaan Lainnya