Matematika

Pertanyaan

untuk membuat 150 roti diperlukan 30 kg telur. Telur yg diperlukan untuk membuat 250 roti adalah

2 Jawaban

  • 150 roti    30 kg telur
    250 roti    (>) kg telur

    250/150 x 30 = 50 kg telur
  • Dik: 150 roti: 30kg telur
    : 5roti: 1kg telur
    Dit: telur yg dprlukan untuk mmbuat 250 roti

    =250÷5= 50kg

Pertanyaan Lainnya