Bagaimana upaya untuk menjaga ekosistem terumbu karang?
Biologi
Neneng78
Pertanyaan
Bagaimana upaya untuk menjaga ekosistem terumbu karang?
2 Jawaban
-
1. Jawaban ardhaikrima
menanam pohon bakau,tidak mengambil ikan di pantai dengan bom,dan jangan memegang terumbukarang karna dengan memegang terumbu karang, terumbu karang itu lama lama akan rusak. maaf kalo salah -
2. Jawaban Chand007
1 .Menjaga kebersihan sungai dan pesisir pantai
2. Mencegah terjadinya erosi
3. Menangkap ikan tanpa merusak karang
4. Tidak mengambil karang dan terumbu karang