Sebut dan jelaskan jenis-jenis sosialisasi politik menurut jalur yang digunakan
PPKn
emuhgmailcom7300
Pertanyaan
Sebut dan jelaskan jenis-jenis sosialisasi politik menurut jalur yang digunakan
1 Jawaban
-
1. Jawaban Zzz000
A. sosialisasi politik horizontal: suatu proses dimana individu dipengaruhi oleh institusi-institusi masyarakat yg memiliki tingkatanyg sama dgn individu tsb.
B. sosialisasi politik vertikal: suatu proses dimana individu-individu dipengaruhi oleh institusi-institusi masyarakat yg tingkatannya berbeda, searah atau timbal balik.