Matematika

Pertanyaan

Sebuah mobil menempuh jarak 120 km selama 2 jam. Jika mobil itu menempuh jarak 750 km, maka waktu yang diperlukan adalah...
a. 6 jam
b. 8 jam
c. 10 jam
d. 12 jam 30 menit

1 Jawaban

  • V = s / t
    V = 120 km / 2 jam'
        = 60 km / jam

    waktu yang diperlukan untuk menempuh jarak 750 km :
    t = s / v
    t = 750 km / 60 km / jam = 12,5 jam = 12 jam 30 menit ( D )


    semoga membantu.....

Pertanyaan Lainnya