Fisika

Pertanyaan

Sebuah kursi bergeser melintasi lantai yang dipoles dengan kelajuan titik awal 3m/s. Setelah bergeser sejauh 2m kursi berhenti. Berapakah koefisien gesekan kinetik antara lantai dan kursi ?

2 Jawaban

  • W = ΔEk
    -f*s = 1/2m*(v2²-v1²)
    -myu*mg*s = 1/2m*(v2²-v1²)
    -myu*g*s = 1/2(v2²-v1²)
    -myu*10*2 = 1/2(0²-3²)
    -myu*20 = -9/2
    myu = 9/40 = 0.225
  • Dinamika.
    Kelas X kurikulum 2013 revisi 2016.

    W = ΔEK
    -fs = 1/2 m(v² - v₀²)
    -μmg s = 1/2 m(v² - v₀²)
    μ = (v² - v₀²) / (-2gs)
       = [(0 m/s)² - (3 m/s)²] / [-2(10 m/s²)(2 m)] = 0,225

    f bertanda negatif karena gaya untuk menghentikannya arahnya berlawanan dengan gerak kursi.

Pertanyaan Lainnya