sebuah mobil bermasa 1000 kg bergerak dengan laju 50km/jam. mobil tersebut menabrak mobil depannya. keduanya bersatu dan bergerak dengan laju 20 km/jam. berapak
Fisika
nadiatsabitah4168
Pertanyaan
sebuah mobil bermasa 1000 kg bergerak dengan laju 50km/jam. mobil tersebut menabrak mobil depannya. keduanya bersatu dan bergerak dengan laju 20 km/jam. berapakah massa mobil yang ditabrak?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Reiash888
m1 = 1000kg
v1 = 50km/jam
v2 = 0km/jam
v3 = 20km/jam
m3 = m1 + m2
m2 = ?
hukum kekekalan momentum
m1×v1 + m2×v2 = m3×v3
(1000×50)+(m2×0) = (1000+m2)×20
50000 = (1000+m2)×20
50000 = 20000 + 20×m2
30000 = 20 × m2
m2 = 1500kg
jadi massa mobil yang di tabrak adalah 1500kg
semoga bermanfaat ;)