Matematika

Pertanyaan

Pak Ahmad memiliki sebidang tanah berbentuk trapesium,panjang sisi yang sejajar masing - masing 350 m dan 450 m.jarak kedua sisi sejajar 200 m.berapakah luas tanah yang dimilik pak Ahmad?

2 Jawaban

  • a = 350m
    b = 450m
    t = 200m

    L = (a+b) x t / 2
    L = (350+450) x 200 / 2
    L = 800 x 100
    L = 80.000m²
  • L = 1/2 (a+b) × t
    L = 1/2 (350+450) × 200
    L = 1/2 800 × 100
    L = 80000 /2
    L = 40.000 m2
    Semoga membantu maaf klo slh

Pertanyaan Lainnya