Ekonomi

Pertanyaan

latar belakang terbentuknya sistem ekonomi pada suatu negara

1 Jawaban

  • Latar belakang suatu sistem ekonomi dalam negara
     
    Masyarakat dalam suatu negara memiliki kebutuhan akan hidupnya yang berbeda-beda sehingga menimbulkan banyak permintaan akan suatu barang yang di butuhkan masyarkat tersebut. Untuk memenuhi kebutuahan ekonomi suatu masyrakt di perlukan produksi juga dari masyrakt lainnya. sistem ekonomi muncul akibat permasalahn-permasalahn yang di timbulkan oleh kebutuhan tersebut yang semakin meningkat, untuk mengatasinya maka di perlukannya suatu cara ( sistem ) pemenuhan kebutuhan masyarakat yang bertujuan mensejahterahkan rakyat dalam negara tersebut. 
    Pengelolaan suatu perekonomian dalam negara juga dilakukan dengan sistem ekonomi  ( cara ) yaitu menstabilkan harga suatu barang di pasaran supaya tetap terjangkau oleh masyarakat kalayak miskin dan menghindarinya terjadi kenaikn harga barang ( inflasi ) di dalam negara.

Pertanyaan Lainnya