suatu gas ideal menyerap kalor sebesar 600 kalori sehingga terjadi perubahan energi dalam sebesar 400kalori. kerja yang dilakukan gas adalah
Fisika
Rvollaraine
Pertanyaan
suatu gas ideal menyerap kalor sebesar 600 kalori sehingga terjadi perubahan energi dalam sebesar 400kalori. kerja yang dilakukan gas adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban shinkim
Diket: Q=600 Kalori
ΔV=400 kalori
Dit. : W=?
Q=W+ΔU
W=Q-ΔU
W=600-400=200 kalori