Biologi

Pertanyaan

Penampang gigi memperlihatkan struktur gigi dari bagian luar sampai bagian dalam .beserta fungsi bagian masing masing?

1 Jawaban

  • Email : Email adalah lapisan/jaringan keras yang melapisi bagian mahkota gigi yang mengandung kalsium. Fungsi Email gigi adalah untuk melindungi tulang gigi di bagian luar gigi manusia.  Tulang Dentin : Tulang dentin adalah lapisan/jaringan yang dibentuk oleh zat kapur berwarna kekuningan yang terdapat setelah lapisan Email. Pulpa (Rongga gigi) : Pulpa adalah lapisan yang terdapat pembuluh darah untuk memelihara seluruh gigi, dan serabut-serabut saraf yang mendeteksi, tekanan, panas, dingin, dan sakit. Pembuluh darah dan saraf menjulur ke akar gigi. Semen : Semen adalah lapisan keras yang memiliki konstruksi yang kuat melapisi akar gigi. Semen/sementrum merupakan lapisan pada akar gigi yang berdamping/bertasan langsung denan tulang rahang dimana daerah tersebut tempat tumbuhnya gigi manusia.
    Gambar lampiran jawaban AdityaBrakumara19

Pertanyaan Lainnya