Apa yg perlu di perkokoh dalam mencapai cita-cita keadilan sosial
PPKn
AlvviANA4201
Pertanyaan
Apa yg perlu di perkokoh dalam mencapai cita-cita keadilan sosial
1 Jawaban
-
1. Jawaban Alfaridzi03
Cita-cita keadilan sosial dapat diperkokoh dengan
1. Mengembangkan sikap adil terhadap sesama
2. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban
3. Menghormati hak orang lain
4. Tidak menggunakan hak milik atau hak asasi untuk perbuatan yang bersifat pemerasan kepada orang lain
5. Tidak menggunakan hak milik untuk hal-hal yang bersifat pemborosan dan gaya hidup mewah yang hanya mementingkan diri sendiri
6. Tidak menggunakan hak milik untuk melakukan perbuatan yang bertentangan dengan atau kepentingan umum
7. Suka menghargai hasil karya orang lain yang bermanfaat bagi kemajuan dan kesejahteraan bersama
Semoga Bermanfaat !