Matematika

Pertanyaan

Panjang sisi miring segitiga siku siku adalah 10 cm , sedangkan panjang sisi sisi yang lainya berturut turut adalah 6 cm dan 8 cm . Luas segitia tersebut adalah

1 Jawaban

  • sisi miring = 10 cm
    sisi penyiku = 6 cm dan 8 cm

    luas ∆ = ½ × a × t
    = ½ × 6 × 8
    = 24

    jadi, luas segitiga tersebut adalah 24 cm²

Pertanyaan Lainnya