sebutkan contoh kompetisi intraspesifik dan kompetisi interspesifik?
Biologi
HelmiGhania01
Pertanyaan
sebutkan contoh kompetisi intraspesifik dan kompetisi interspesifik?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Ryder11
Kompetisi ada dua yaitu
=> Kompetisi intraspesifik = "Intra" yang berarti di dalam dan spesifik berarti spesies. Artinya yaitu kompetisi antar dua organisme sejenis seperti kompetisi yang dilakukan populasi domba
=> Kompetisi interspesifik = Kompetisi oleh dua makhluk hidup yang berbeda jenis seperti kambing dan sapi.